Sistem Informasi Penelusuran Perkara
PENGADILAN NEGERI SINGARAJA
INFORMASI DETAIL PERKARA



Nomor Perkara Pemohon Termohon Status Perkara
53/Pdt.P/2025/PN Sgr 1.Nyoman Artana
2.Luh Suci cahyani
Persidangan
Tanggal Pendaftaran Selasa, 18 Feb. 2025
Klasifikasi Perkara Pengangkatan Wali Bagi Anak
Nomor Perkara 53/Pdt.P/2025/PN Sgr
Tanggal Surat Selasa, 18 Feb. 2025
Nomor Surat
Pemohon
NoNama
1Nyoman Artana
2Luh Suci cahyani
Kuasa Hukum Pemohon
NoNamaNama Pihak
1KADEK LENNY ENDRAWATI, S.H.,CPMNyoman Artana
2KADEK LENNY ENDRAWATI, S.H.,CPMLuh Suci cahyani
Termohon
Kuasa Hukum Termohon
Petitum
  1. Mengabulkan Permohonan  Para Pemohon untuk seluruhnya
  2. Menetapkan Para Pemohon sebagai wali yang sah terhadap anak yang bernama Luh Putu Sugik Artaningsih, jenis kelamin perempuan lahir di Panji tanggal 04 Oktober 2007, umur 17 Tahun 1 bulan, NIK 5108054410070002, agama Hindu, belum bekerja, alamat di Banjar dinas Mandul Desa Panji Kecamatan Sukasada Kabupaten Buleleng . Dengan Kutipan Akta Kelahiran Nomor : 5108-LT-16022016-0184 tertanggal 16 Pebruari 2016. khususnya untuk Pemecahan dan Penjualan Tanah dengan Sertipikat Hak Milik Nomor 11126 atas nama Made Artana Berlokasi di Desa Panji Kecamatan Sukasada Kabupaten Buleleng dengan Luas tanah 1.770 Meter Persegi
  3. Membebankan  biaya perkara kepada Para Pemohon
Pihak Dipublikasikan Ya
Prodeo Tidak